Baju atasan dengan bentuk kerah sanghai yang mempunyai bukaan kancing tiga di depan. Atasan lengan 7/8 ini terdapat tali serut dibagian belakang bawah dada, yang dapat di menyesuaikan badan si pemakai.
Baju Casual dengan bentuk sederhana dan motif cantik sedang menjadi trendy di Indonesia. Mempunyai karet serut di ujung lengan. Busana santai yang nyaman di kenakan.